Azarine Mehrunnisa Jumhur, Persiapan Menuju Puteri Remaja Nasional

Azarine Mehrunnisa Jumhur, Persiapan Menuju Puteri Remaja Nasional

Azarine Mehrunnisa Jumhur, Persiapan Menuju Puteri Remaja Nasional--Instagram @azariinne

BACA JUGA:Finalis Puteri Indonesia Jawa Timur 2023 Yasinta Aurellia: Tak Hanya Cantik Fisik, tetapi Cantik Hati

"Harapan saya dapat bertemu dengan saudara-saudara setanah air dan memiliki relasi yang lebih luas," ungkapnya. 

Terlepas dari hasil yang akan dia raih, Azarine berencana untuk terus menyebarkan inspirasi kepada remaja seusianya.

Dia menyampaikan pesan kepada anak-anak dan remaja lain untuk berani memulai sesuatu yang baru. “Usia remaja adalah kesempatan besar bagi kita untuk mengeksplorasi siapa diri kita sebenarnya,” tambahnya, berharap langkah kecil yang diambilnya dapat menjadi inspirasi bagi generasi muda lainnya. 

Dengan persiapan yang matang dan semangat yang besar, Azarine siap melangkah ke ajang Puteri Remaja Nasional, membawa kebanggaan Jawa Timur dan misi untuk memperkenalkan pentingnya kesadaran lingkungan. 

 

*) Mahasiswa magang dari jurusan Bahasa dan Sastra Inggris, Universitas Airlangga.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: