Pemerintah Berlakukan One Way dan Contraflow Selama Nataru, Ini Skema Pengaturannya
pengaturan lalin saat nataru--
BACA JUGA:Ini Harga Tiket Pesawat Usai Turun 10 Persen di Libur Nataru
BACA JUGA:Harga Tiket Pesawat Turun 10 Persen di Momen Libur Nataru, Ini Kata Erick Thohir
"Untuk sistem satu arah atau one way dilakukan berdasarkan kebutuhan kondisi lalu lintas per jam, indikator rekayasa lalu lintas, evaluasi dan pertimbangan - pertimbangan lainnya yang dilakukan berdasarkan diskresi kepolisian," Ungkap Yani.
Selain itu, pada SKB telah ditetapkan pekerjaan proyek konstruksi di sekitar ruang manfaat jalan dihentikan sementara selama masa angkutan natal dan tahun baru 2024/2025 yakni mulai tanggal 18 Desember 2024 pukul 00.00 waktu setempat hingga 5 Januari 2025 pukul 24.00 waktu setempat.
Yani menambahkan, Bahwa pengaturan lalu lintas dapat dievaluasi waktu berlakunya berdasrakan pertimbangan pihak kepolisian.
"Bila terjadi perubahan arus lalu lintas secara situasional dapat dilakukan manajemen operasional berupa diskresi petugas kepolisian," pungkasnya.(*)
*) Mahasiswa Magang Universitas 17 Agustus Surabaya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: