Selamat Berjuang Atasi Covid-19 Dokter dan Tenaga Medis Indonesia
Uploader:
Gunawan Sutanto
DI's Way menangis melihat pengorbanan para dokter di Indonesia dalam menangani pandemi Covid-19. Dia terenyuh melihat dokter dan tenaga medis di Indonesia tetap berjuang menangani Covid-19 di tengah segala keterbatasan yang ada.
DI's Way berharap kelak para dokter dan tenaga medis ini mendapatkan penghormatan yang begitu besar dari seluruh rakyat Indonesia. Seperti halnya yang dilakukan rakyat Wuhan, Tiongkok. Selamat berjuang dokter dan seluruh tenaga medis Indonesia. Tuhan bersama kalian.