Lirik dan Terjemahan Lagu Wherever U R, Kado Ulang Tahun V BTS untuk ARMY

Sabtu 30-12-2023,17:57 WIB
Reporter : Azwa Safrina
Editor : Retna Christa

HARIAN DISWAY - Bertepatan dengan ulang tahun ke-28, V BTS merilis berjudul Wherever U R. Hasil kolaborasi dengan penyanyi muda AS, Tierra Umi Wilson alias UMI.

Wherever U R boleh dibilang sebagai ucapan terima kasih V kepada ARMY (sebutan fans BTS). Karena tahun ini mereka tidak bisa merayakan ulang tahunnya secara masif. Lantaran V sudah menjalani wajib militer.

Lagu Wherever U R membawa pesan kerinduan untuk bercengkrama dan keinginan untuk lebih sering terhubung meskipun waktu berlalu dengan cepat.


LIRIK dan terjemahan lagu Wherever U R, kado ulang tahun V BTS untuk ARMY.-Bighit Music -

BACA JUGA:Happy Birthday Taehyung! 28 Fakta Seru tentang V BTS yang Berulang Tahun ke-28 Hari Ini

BACA JUGA:5 Proyek Ulang Tahun V BTS dari ARMY, Ada Layover Versi Jumbo!

Berikut ini lirik lagu Wherever U R milik UMI featuring V BTS lengkap dengan terjemahannya.

Wherever U R

Verse 1:

Looking back on a Sunday

(Mengingat kembali hari Minggu yang dulu)

Pictures from the past now

(Kenangan dari masa lalu)

Sitting all in the basement

(Tersimpan rapi di ruang bawah tanah)

Kategori :