Pangkat Jenderal Kehormatan yang Diterima Prabowo Hari ini, Seistimewa Apa Sih?

Rabu 28-02-2024,17:58 WIB
Reporter : Jessica Laurent
Editor : Heti Palestina Yunani

e. pemberian sejumlah uang sekaligus atau berkala kepada ahli warisnya.

(3) Penghormatan dan penghargaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) untuk penerima Tanda Jasa dan Tanda Kehormatan yang masih hidup dapat berupa:

a. pengangkatan atau kenaikan pangkat secara istimewa;

b. pemberian sejumlah uang sekaligus atau berkala; dan/atau

c. hak protokol dalam acara resmi dan acara kenegaraan.

BACA JUGA: Resmi! Jokowi Sematkan Pangkat Jenderal Kehormatan kepada Prabowo, Ini Alasannya

Sebutan Jenderal TNI Bintang 4

Menurut informasi yang tertera di situs resmi tni.mil.id, pangkat tertinggi yang dapat dicapai oleh seorang perwira dalam hirarki kepangkatan TNI adalah bintang empat.

Seorang jenderal yang ditandai dengan lambang empat bintang emas, secara simbolis menandakan kedudukan puncak dalam struktur kepangkatan TNI.

Lambang empat bintang emas tersebut mencerminkan posisi yang sangat prestisius dan otoritatif dalam jajaran kepemimpinan militer Indonesia.

BACA JUGA: Prabowo Dijadwalkan Terima Pangkat Jenderal Kehormatan Pagi Ini, Berikut Riwayat Karier Militer Lengkapnya!

Itulah penjelasan mengenai pangkat Jenderal Kehormatan dan sebutan untuk Jenderal TNI Bintang 4 yang saat ini dikukuhkan kepada Prabowo. (Jessica Laurent)

Kategori :