Juru gedor USA, Ricardo Pep, memiliki banyak peluang. Tetapi tidak ada yang berbuah gol. Bolivia juga mencoba memberikan perlawanan, meskipun tidak banyak ancaman yang mereka ciptakan.
Sepanjang babak kedua, Bolivia hanya mampu melepaskan empat tembakan. Miguel Terceros menjadi pemain yang paling berbahaya dengan dua tembakannya. Namun, lini pertahanan USA masih bisa menetralisi serangan Bolivia. (*)
BACA JUGA:Daftar Skuad Brasil untuk Copa America 2024, Empat Bintang Liga Inggris Tak Dipanggil Dorival Junior
Susunan Pemain USA vs Bolivia
Amerika Serikat (4-3-3):
Turner (GK); Scally, Richards, Ream, A. Robinson; Reyna, Adams, McKennie; Weah, Balogun, Pulisic
Pelatih: Gregg Berhalter
Bolivia (3-5-2):
Viscarra (GK); Jeses Sagredo, Haquin, Jose Sagredo; Medina, Saucedo, Villamil, Justiniano, Fernandez; Menacho, Miranda
Pelatih: Antonio Carlos Zago
BACA JUGA:Endrick Ingin Bawa Brasil Juara di Copa America 2024, Caper ke Real Madrid?
Statistik USA vs Bolivia
Penguasaan bola: 61%-39%
Total tembakan: 20-6
Tembakan tepat sasaran: 8-3
Akurasi umpan: 83%-80%