Begitu pula dengan Eri. Menurutnya, ada atau tidaknya kotak kosong tidak ada bedanya. Sama-sama memberikan pilihan kepada masyarakat.
“Ono seng ngomong kotak kosong luweh abot (ada yang bilang kotak kosong lebih berat, Red). Buat saya sama saja, tidak ada kotak kosong, tidak ada lawan, tidak ada apa-apa,” ucapnya. (*)