“Tapi terlepas dari itu, pasti saya sangat menghargai. Mengurus dengan koneksi, dan finansial sendiri. Karena dampaknya positif buat Indonesia. Dan terima kasih banyak untuk Mas Reza Arap,” pungkasnya.
BACA JUGA:Selama di Jakarta, IShowSpeed Lakukan 7 Hal yang Menghibur, Berikutnya di Bali!
Kunjungan Youtuber IShowSpeed ke Indonesia memang nyatanya menarik perhatian banyak orang.
Tak hanya para penggemar. Namanya menjadi tren di media sosial selama berhari-hari dan meraih atensi penonton yang sangat besar.
Sementara itu, Reza Arap juga banyak berpartisipasi saat kedatangan IShowSpeed ini.
Dalam salah satu cuitannya, Reza Arap mengaku mengurus semua kegiatan Speed di Indonesia menggunakan koneksi, relasi dan bahkan uangnya sendiri. Termasuk mengganti kerugian pegadang yang lapaknya rusak akibat crowd di Jogja.
BACA JUGA:Respect! Dari Reza Arap Hingga Abang Ojol Bagikan Logistik ke Demonstran Tolak RUU Pilkada
*)Mahasiswa Politeknik Negeri Malang, peserta M agang Regular di Harian Disway