Surabaya Printing Expo 2025 Kembali Digelar, Hadirkan Mesin Teknologi Cetak Masa Depan

Kamis 03-07-2025,17:25 WIB
Reporter : Ghinan Salman
Editor : Noor Arief Prasetyo

Kegiatan itu juga didukung pemerintah dan asosiasi perusahaan grafika dan printing di Indonesia. 

Dengan dukungan tersebut, SPE 2025 diharapkan bukan menjadi platform edukasi dan ajang promosi.

“Kami ingin Surabaya tetap menjadi pusat industri kreatif di Indonesia Timur,” kata Daud. (*)

Kategori :