Latihan Balet Bisa Jadi Olahraga Ringan dengan Sentuhan Elegan, Simak Manfaatnya!

Sabtu 01-11-2025,18:41 WIB
Reporter : Mauluda Luthfiana Nastiti*
Editor : Indria Pramuhapsari

BACA JUGA: Penampilan Ballerina Muda Pukau Penonton di Puncak Ballet and Dance Intensive 2024 di Surabaya

Harvard Health Publishing menyebutkan bahwa latihan pernapasan seperti itu mampu menurunkan kadar stres dan memberikan efek menenangkan. Itu serupa dengan manfaat yang diperoleh dari meditasi atau yoga.

Balet membuktikan bahwa seni dan kebugaran dapat berpadu menjadi satu kesatuan yang harmonis. Setiap gerakan yang tampak lembut sebenarnya melatih kekuatan, keseimbangan, dan ketenangan batin. 

Lebih dari sekadar tarian, balet merupakan bentuk olahraga ringan yang menyehatkan sekaligus menenangkan pikiran. 

Bagi yang ingin berolahraga dengan cara elegan dan penuh makna, latihan balet bisa menjadi pilihan menarik untuk dicoba. 

BACA JUGA: Proses Latihan Jelang Pertunjukan Puncak Ballet and Dance Intensive 2024, Persiapkan Fisik dan Mental

BACA JUGA: Freed Ballet Pukau Penonton, Pentaskan Swan Lake dan The Beginning

Perlu diingat bahwa keanggunan sejati lahir dari keseimbangan antara tubuh yang kuat dan hati yang tenang. Jadi, kapan mulai latihan balet? (*)

*) Mahasiswa Magang dari Prodi Sastra Inggris Universitas Negeri Surabaya

Kategori :