Travel Notes Kirana Kejora dari Bena Seri 1: Mati Kata Menatap Aura Sejarah Besar

Travel Notes Kirana Kejora dari Bena Seri 1: Mati Kata Menatap Aura Sejarah Besar

Saya dengan latar belakang Kampung Tradisional Bena. Terlihat rumah-rumah beratap rumbia berjejer rapi. Rumah khas Bena itu saling berhadapan di kaki gunung. Dikelilingi bukit-bukit indah.--

Mobil terparkir tepat di depan pintu gerbang Kampung Bena. Sunyi. Suasana sepi. Mungkin karena belum musim liburan. Itu belum apa-apa. Saat kaki melangkah ke tangga pertama untuk turun menuju Kampung Bena, saya mati kata menatap jauh ke depan.

Terlihat rumah-rumah beratap rumbia berjejer rapi. Rumah khas Bena itu saling berhadapan di kaki gunung. Dikelilingi bukit-bukit indah. Seperti lukisan-lukisan yang sejak saya duduk di Taman Kanak-Kanak cukup mengusik.

Penulis: Kirana Kejora: peneliti, writerpreneur, produser film, best selling author, tinggal di Jakarta dan Sidoarjo.

Indeks: Terpikat di Kisanata, baca selanjutnya...

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: