Kabar Dari Tanah Suci (32): Sandal Hilang, Uji Kesaktian Telapak kaki

Kabar Dari Tanah Suci (32): Sandal Hilang, Uji Kesaktian Telapak kaki

Jemaah asal Bantul Wasir Dullah Sahid (baju putih) dan jemaah asal Malang Anwar Supriadi berbagi sajadah karena kaki mereka kepanasan akibat nyeker. Mereka akhirnya tersenyum lega setelah mendapat sandal jepit baru dari panulis.-Pamuji Setyawan-Dewangga-

BACA JUGA:Kabar Dari Tanah Suci (29): Jemaah Haji Berburu Jasa Kargo yang Cepat dan Murah

Segera saya belikan 2 pasang sandal jepit di toko suvenir. Banyak toko berjualan sandal karena yakin akan laku dengan banyaknya kejadian seperti dua bapak malang tadi.

Saya tersenyum kecil ketika meminta mereka bergaya untuk difoto. ”Minta izin saya buat tulisan, Nggih,”  kata saya.

“Nggih, Mas. Buat pelajaran yang lainnya. Jangan nekat jalan tanpa sandal di sini. Telapak kaki bisa melocot (terbakar),” seru Sahid lantas tertawa. (*)

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: