Mau Nonton Konser Coldplay di Jakarta? Catat Barang yang Boleh Dibawa dan Tidak Boleh Dibawa ke Venue!

Mau Nonton Konser Coldplay di Jakarta? Catat Barang yang Boleh Dibawa dan Tidak Boleh Dibawa ke Venue!

MAU nonton konser Coldplay di Jakarta? Catat barang yang boleh dibawa dan tidak boleh dibawa ke venue! -PK Entertainment-

- Tumbler atau botol air berbahan metal dan kaca atau flask

- Botol kaca apa saja (termasuk parfum)

- Tongkat menyala

- Laser pointer dan semacamnya

- Rokok konvensional, rokok elektronik, vape


MAU nonton konser Coldplay di Jakarta? Catat barang yang boleh dibawa dan tidak boleh dibawa ke venue! Foto: airhorn yang tidak boleh dibawa ke venue konser. -Freepik-

BACA JUGA: Dikenal Jago di Atas Panggung, Berikut 4 Lagu Plus Live Performance Terbaik Coldplay yang Tak Terlupakan

- Korek semua jenis

- Barang atau cairan yang mudah menimbulkan api

- Minuman beralkohol

- Poster, bendera, banner

- Tape recorder

- Tas dengan ukuran lebih besar dari A4 (21 x 29,7 cm)

- Benda-benda tajam (pisau, pemotong kuku, pembuka botol wine)

- Aneka jenis senjata (termasuk paper spray dan tasser listrik)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: pk entertainment