Hadiri Diskusi Bersama Influencer dan Pebisnis Muda, Prabowo Berpesan Untuk Berbuat Baik Terhadap Sesama

Hadiri Diskusi Bersama Influencer dan Pebisnis Muda, Prabowo Berpesan Untuk Berbuat Baik Terhadap Sesama

Hadiri Diskusi Bersama Influencer dan Pebisnis Muda, Prabowo Berpesan Untuk Berbuat Baik Terhadap Sesama-DOK. TKN Prabowo-Gibran-kompas.com

Influencer Eva Celia juga menyampaikan kesannya terhadap Prabowo. Ia mengatakan, Prabowo merupakan orang baik yang mau mendengarkan aspirasi anak-anak muda sehingga mereka dapat dengan leluasa menyuarakan ide dan gagasan mereka.

BACA JUGA:Pantun 'Gemoy' Ala Prabowo: Kalau Ada yang Fitnah, Doakan Saja

"Kesan saya bertemu Pak Prabowo, beliau orang yang sangat baik dan mau mendengar banyak gagasan dari teman-teman di berbagai bidang, seperti mental health dan perempuan. Beliau dan Pak Erick bisa merespons aspirasi kami dengan sangat memuaskan, sehingga kami sangat puas dengan responsnya," kata Eva.

"Semangat untuk Pak Prabowo dan semoga beliau dapat terus menampung aspirasi anak muda dalam mewujudkan Indonesia Emas 2045," ujarnya.

Acara tersebut turut dihadiri oleh Musisi Andien Aisyah, Chief Executive Officer (CEO) Volix Trivet Sembel, Co Founder Binar Academy Dhita Aisyah, Ketua Majelis Lucu Indonesia Adriano Qalby, CEO Bicara Udara Novita Natalia, CEO USS Feed Sayed Muhammad, CEO Folkative Kenneth William, CEO Infia Aji Pratama, dan Ketua Himpunan Pengusaha Nahdliyin (NU) Tyovan Widagdo.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: