Sudah Ditunggu! Ini 5 Aktor Korea yang Selesai Wamil pada 2024, Ada Nam Joo Hyuk Hingga Jinyoung

Sudah Ditunggu! Ini 5 Aktor Korea yang Selesai Wamil pada 2024, Ada Nam Joo Hyuk Hingga Jinyoung

SUDAH ditunggu! Ini 5 aktor Korea yang selesai wamil pada 2024, ada Nam Joo Hyuk hingga Jinyoung.-Osen-

Aktor yang bersinar dalam drama Twenty Five Twenty One itu bertugas di satuan Polisi Militer Khusus. Duh, keren banget ya.

Tapi, kalian yang sedang menunggu Nam Joo Hyuk tak perlu khawatir lagi. Perkiraannya, aktor kelahiran 22 Februari 1994 itu akan menyelesaikan masa wamil pada 19 September 2023. Masih agak lama, tapi tetap tahun ini. Pasti ia sudah ditunggu banyak proyek.

BACA JUGA:Kocak Abis! Ini 4 Variety Show yang Wajib Kamu Tonton Selama V BTS Wamil

3. Cha Seo Won


Sudah ditunggu, Inilah 5 Aktor Korea Yang Selesai Wamil di Tahun 2024-leechan0415-

Pada Oktober 2023 lalu, aktor dengan nama asli Lee Chang Yeop itu mengumumkan kehamilan sang kekasih, Uhm Hyun Kyung. Keduanya berpacaran setelah cinlok saat syuting drama Miss Lee yang tayang pada 2019 lalu.

Sebulan setelah mengumumkan kabar itu, pada November 2022, Lee harus meninggalkan sang kekasih yang tengah hamil. Cha Seo Won harus masuk wamil.

Bintang The Heirs dan The Second Husband itu akan bebas tugas pada Mei 2024 mendatang. Ia juga dikabarkan akan melangsungkan pernikahan dengan sang kekasih segera setelah keluar dari camp militer. Kabar drama baru, when?

BACA JUGA:Giliran V BTS Tulis Surat untuk ARMY Jelang Wamil, Jin Malah Adu Nasib

BACA JUGA:Bikin Mewek! H-1 Wamil, V BTS Pamer Rambut Cepak, RM Tulis Surat Buat ARMY

4. Park Jinyoung


Sudah ditunggu, Inilah 5 Aktor Korea Yang Selesai Wamil di Tahun 2024-BH Entertainment-

Aktor sekaligus anggota boy group GOT7 itu mulai menjalani wamil pada Mei 2023. Sebelumnya, ia sempat menghadiri Baeksang Arts Awards pada 28 April 2023. Ia mendapatkan dua penghargaan, yakni Most Popular Actor dan Best New Actor kategori film lewat aktingnya dalam A Christmas Carol (2022).

Bintang He is Psychometric dan Yumi's Cells itu diprediksi akan menyelesaikan wajib militernya pada akhir 2024. Tepatnya pada November mendatang. Masih lama sih. Semoga setelah bebas tugas ia langsung mendapatkan proyek-proyek baru.

BACA JUGA:RM, Jimin, V, Jungkook BTS Pamit Wamil di Live Weverse, Kepala Botak Si Maknae Bikin Salfok

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber