Kisah Haru Ibu dan Anak Bertemu di DBL Camp 2024: Bryan dan Mama Vivi Terpisah 3 Tahun (1)

Kisah Haru Ibu dan Anak Bertemu di DBL Camp 2024: Bryan dan Mama Vivi Terpisah 3 Tahun (1)

Rafaelino Bryan dari SMAN 1 Kawangkoan, Minahasa, Sulawesi Utara, dan ibunya, Vivi Irene Mersie Worotitjan.-DBL-

Kehadiran Mama Vivi di GOR Soemantri sebagai bentuk dukungan pada Bryan menjadi bukti bahwa tak ada yang lebih berharga daripada momen bersama keluarga.

BACA JUGA:Marshel Widianto hingga Mahalini, Ini Lineup Lengkap DBL Festival 2024

BACA JUGA:Tim Akrobatik Slam Dunk dari Hungaria Pukau Penonton DBL Fest 2024 Jakarta

Perjalanan Bryan dan Mama Vivi tidak hanya tentang kompetisi, tetapi juga tentang kekuatan cinta dan dukungan yang melampaui segala rintangan.

Seperti pepatah mengatakan, "there is a will, there's a way." Dalam setiap kemauan, pasti ada jalan.

Kisah mereka membawa pesan universal tentang arti keluarga, kekuatan ikatan, dan keberanian dalam menghadapi tantangan.

Semoga kisah ini menjadi inspirasi bagi kita semua untuk menjaga dan menghargai setiap momen berharga bersama keluarga, tak terkecuali dalam momen-momen kecil yang sebenarnya memiliki makna besar.

BACA BESOK: Bermimpi Main di DBL Arena Surabaya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: