Jemaah Haji Wafat Bisa Dibadalhajikan dan Dapat Asuransi, Segini Besarannya

Jemaah Haji Wafat Bisa Dibadalhajikan dan Dapat Asuransi, Segini Besarannya

Jemaah Haji asal Indonesia menikmati suasana di pemakaman Baqi, Madinah pada Kamis, 15 Mei sore 2024-Kemenag-


Tim Media Center Haji 2024 Widi Dwinanda dalam keterangan pers di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta, Kamis-Kemenag -

"Dengan pesawat yang sebelumnya akan digunakan untuk UPG-06,” terang Widi. 

Pesawat Garuda Indonesia yang membawa jemaah UPG-05 sudah mendarat di Madinah pagi ini, pukul 03.51 Waktu Arab Saudi atau 07.51 Waktu Indonesia Barat. 

Ia menyebut, terdapat 1 jemaah haji yang meninggal dunia di Madinah pada hari Rabu, 15 Mei 2024 atas nama Yusman Irawan asal Kloter Dua Embarkasi Palembang (PLM-02).

“Sehingga jumlah jemaah haji yang meninggal dunia di Madinah secara keseluruhan sebanyak 3 orang,” sebut Widi.(*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: