Jazz Gunung Bromo 2024: Bromo Nirkolab
ILUSTRASI Jazz Gunung Bromo 2024: Bromo Nirkolab.-Maulana Pamuji Gusti-Harian Disway-
BACA JUGA: Jazz Gunung Indonesia Gelar Bromo Jazz Camp, Kuatkan Ekosistem Musik Jazz
Yang pasti, Jazz Gunung yang digagas kali pertama oleh pasangan suami istri dan dua kakak beradik seniman Jogja itu merupakan contoh kolaborasi yang sukses. Dunia modern memang dunia kolab. Akan tampak primitif jika kawasan wisata dikelola nirkolab seperti Kawasan Bromo.
Piye iki Mas Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno? (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: