Arahan Prabowo kepada 961 Kepala Daerah sebelum Ikut Retret: Yang Ragu Boleh Mundur!

Prabowo Berikan Arahan Saat melantik 961 Kepala Daerah-Sekretariat presiden-Sekretariat Presiden
Ada sebanyak 961 Kepala daerah dan wakil kepala daerah yang hadir untuk dilantik secara langsung di halaman tengah Istana Negara.
Berikut adalah rincian 961 kepala daerah:
- 33 Gubernur
- 33 Wakil Gubernur
- 363 Bupati
- 362 Wakil Bupati
- 85 Walikota
- 85 Wakil Walikota
Presiden kemudian mengajak seluruh kepala daerah untuk mengabdi dan melakukan yang terbaik untuk rakyat. Harapan besar disematkan guna menciptakan perubahan dan perbaikan dalam kehidupan masyarakat.
*) Mahasiswa Magang UIN Sunan Ampel Surabaya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: