Sekolah Nation Star Academy Perkenalkan Budaya Indonesia pada Akademisi 11 Negara

Sekolah Nation Star Academy Perkenalkan Budaya Indonesia pada Akademisi 11 Negara

Mahasiswa asing melakukan kunjungan di Nation Star Academy Surabaya, belajar berbagai kesenian tradisional, termasuk gamelan.-Boy Slamet-HARIAN DISWAY

BACA JUGA:Penelitian Terapi Bermain untuk Anak Penderita Kanker Oleh Mahasiswi Untag, Harapan Baru di Tengah Perjuangan 

Para akademisi tersebut terdiri dari 28 mahasiswa, 6 dosen dan beberapa staf dari 11 negara. Terdiri dari Jepang, New Zealand, Tiongkok, Filipina, Uzbekistan, Vietnam, Thailand, Malaysia, Kamboja, Rusia, dan India.

Dengan kegiatan tersebut, selain melatih kemampuan siswa dalam berkesenian, juga sebagai upaya melestarikan seni tradisi Indonesia. Pun, mengenalkannya pada tamu dari luar negeri. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: