MotoGP Argentina 2025: Marc Marquez Tak Terbendung! Menang di Sprint Race, Waspadai Alex

MotoGP Argentina 2025: Marc Marquez Tak Terbendung! Menang di Sprint Race, Waspadai Alex

MotoGP Argetina 2025: Marc Marquez tak terbedung, juara sprint race di Termas de Rio Hondo, 16 Maret 2025. -Luis Robayo-AFP

Buktinya, pada lap kesembilan, Duo Marquez memimpin dengan keunggulan 2,2 detik dari Pecco Bagnaia. Sementara itu, Quartararo keluar dari zona poin Sprint Race.

BACA JUGA:Ai Ogura Bersinar di Debut MotoGP, Jadi Rookie Terbaik Sejak Marc Marquez

BACA JUGA:Dua Bulan Jelang MotoGP, Sirkuit Jerez Diterjang Banjir Parah

Keunggulanya sang kakak melebar menjadi 0,6 detik. Dan Marc mengunci kemenangan Sprint Race MotoGP Argentina 2025 dalam waktu total 19 menit, 37,331 detik. (*)

Hasil Sprint Race GP Argentina 2025 (10 Besar)

1. Marc Marquez (Ducati) 19 menit 37,331 detik

2. Alex Marquez (Gresini) +0,903 detik

3. Pecco Bagnaia (Ducati) +3,859 detik

4. Johann Zarco (Honda) +5,026 detik

5. Fabio Di Giannantonio (VR46) +5,026 detik

6. Marco Bezzecchi (Aprilia) +7,333 detik

7. Franco Morbidelli (VR46) +8,368 detik

8. Joan Mir (Honda) +10,858 detik

9. Pedro Acosta (Red Bull KTM) +11,229 detik

10. Fabio Quartararo (Yamaha) +12,356 detik

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: afp news agency