5 Fakta Menarik Film Snow White Live Action, Gal Gadot Sempat Jadi Kontroversi

5 Fakta Menarik Film Snow White Live Action, Gal Gadot Sempat Jadi Kontroversi

Sinopsis Snow White, ketika si Putri seputih salju tak lagi selemah dulu. Foto: Snow White (tengah) dikelilingi tujuh kurcaci. -Disney-


5 Fakta Menarik Film Snow White--Youtube @@DisneyMusicVEVO

Disney menghadirkan lagu-lagu baru dalam film Snow White versi live action. Benj Pasek dan Justin Paul, komposer La La Land, turut serta dalam pembuatan musiknya.

Selain lagu klasik seperti Someday My Prince Will Come, ada lagu baru berjudul Waiting on a Wish yang dibawakan langsung oleh Rachel Zegler.

BACA JUGA:Adegan Semenit Little Mermaid, Syutingnya Seharian

BACA JUGA:Review The Little Mermaid Live Action: Keindahan Animasi yang Jadi Nyata

Rachel Zegler dikenal dengan suara emasnya yang mampu menghidupkan karakter. Vokalnya yang kuat akan menjadi daya tarik dalam film tersebut.

Musik dalam film ini juga diharapkan menjadi daya tarik. Kombinasi lagu lama dan baru akan memberikan pengalaman menonton yang menyenangkan.

5. Proses Syuting Penuh Tantangan


Sinopsis Film Snow White, Kisah Klasik Seorang Putri dan Tujuh Kurcaci yang Tayang 21 Maret. Foto: Johnson dan Rachel Zegler--X @Variety

Syuting Snow White dilakukan di Inggris dengan lokasi di luar ruangan. Cuaca buruk sering mengganggu jadwal produksi tim.

Karena pandemi Covid-19 pada awal 2020, beberapa proses syuting tertunda. Produksi film Snow White awalnya akan dimulai pada Maret 2020. Namun, syuting film baru dimulai dua tahun kemudian, yakni Maret 2022.

BACA JUGA:Ingin Riasan ala Ariel The Little Mermaid? Ini Rekomendasi Waterproof Mascara yang Tahan Lama

BACA JUGA:Alasan Harry Styles Batal Akting di

Tim harus mengerahkan lebih banyak tenaga untuk memenuhi tenggat waktu. Banyak yang berharap hasilnya akan sepadan dengan usaha keras ini. Penonton akan melihat kerja luar biasa kru di layar. 

Itulah 5 fakta menarik tentang film Snow White versi live-action yang tayang hari ini, 19 Maret 2025.

Dengan kombinasi talenta luar biasa seperti Rachel Zegler dan Gal Gadot, arahan sutradara Marc Webb, serta sentuhan modern pada kisah klasik Disney, Snow White siap memikat hati penonton dari berbagai usia dan kalangan. (*)

*) Mahasiswa Magang dari Prodi Sastra Inggris Universitas Trunojoyo Madura

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber