Mendiktisaintek: 82 Perguruan Tinggi Turun Tangan Pulihkan Aceh, Sumut, dan Sumbar
Pelepasan Mahasiswa Unand yang akan menjadi tim verifikator rumah rusak di seluruh Sumbar-BNPB-
Setiap tahun, perguruan tinggi di seluruh Indonesia menghasilkan 1,7 juta lulusan baru dengan latar belakang pendidikan sains dan teknologi, kesehatan, pendidikan, ekonomi, hingga ilmu sosial dan humaniora.
Menurut Brian, ini merupakan modal sumber daya manusia yang sangat besar yang dapat menentukan daya saing Indonesia di masa mendatang.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: