BACA JUGA: Enggak Melulu Gamis, Ini Inspirasi OOTD Baju Lebaran yang Stylish ala Iqbaal Ramadhan
1. Tunik
Foto baju tunik--instagram afratn
Tunik merupakan baju atasan seperti kemeja yang memiliki bawahan lebih panjang. Model baju seperti ini cocok dikenakan pada ukuran badan plus size, padukan dengan legging atau celana agar terlihat lebih santai tapi tetap elegan.
2. Wrap dress
Wrap dress cocok dipilih sebagai outfit style kegiatan formal agar terlihat lebih feminim-SHEIN-pinterest
Wrap dress menjadi salah satu outfit yang cocok digunakan untuk formal look. Dengan potongan v-neck di bagian atas serta lekukan di bagian pinggang, menjadikan dress ini membuat Anda terlihat lebih jenjang.
3. Outer
Tampil santai dan nyaman dengan paduan outer --Instagram Erafaaaa
Outer menjadi andalan untuk Anda yang memiliki badan plus size, karena outer dapat menutupi bagian lengan serta memberikan tampilan gaya elegan.
BACA JUGA: Inspirasi Outfit dari Abidzar Al-Ghifari untuk Ide Bergaya saat Buka Puasa Bersama
Itu tadi rekomendasi serta tips yang bisa anda coba, pada dasarnya berpakaian mampu menciptakan perasaan yang nyaman, sehingga Anda dapat selalu tampil percaya diri dengan bentuk badan apa pun. (*)