5 Resep Makanan Tradisional Khas Bandung untuk Buka Puasa

Sabtu 15-03-2025,14:00 WIB
Reporter : Ilmi Bening
Editor : Heti Palestina Yunani

Cara membuat pisang molen cukup mudah dan praktis, cocok untuk anak kos. Berikut adalah resep pisang molen untuk buka puasa saat Ramadan.

BACA JUGA:5 Sinetron Religi yang Bisa Ditonton Ramadan 2025, Ada Para Pencari Tuhan dan Lorong Waktu

Bahan:

  • 300 gram tepung terigu
  • 60 gram gula halus
  • 30 gram margarin
  • Pisang secukupnya
  • Air dingin secukupnya

BACA JUGA:6 Wisata di Kota Batu Ini Menyediakan Promo Ramadan 2025, Ada Potongan Separuh Harga!

Cara Membuat Pisang Molen:

1. Siapkan wadah, lalu masukkan tepung terigu, gula halus, dan margarin. 

2. Tambahkan air secara bertahap dan uleni adonan sampai kalis. Bentuk adonan memanjang agar bisa dengan mudah membentuk adonan.

3. Pipihkan adonan yang memanjang tadi, kemudian lilitkan pisang dengan adonan tepung.

4. Panaskan minyak di wajan, lalu goreng molen sampai berwarna kecokelatan. Sajikan di atas piring bersama teh hangat.

Itulah resep makanan tradisional Ramadan yang berasal dari Bandung. Makanan tradisional tersebut terbuat dari tepung, ikan, dan buah-buahan yang mengandung karbohidrat, vitamin, dan protein. Bisa untuk menu buka puasa dengan porsi sedikit. (*)

Kategori :