Tak ketinggalan, penertiban kawasan hutan menjadi salah satu topik penting. Jaksa Agung ST Burhanuddin melaporkan langkah-langkah penegakan hukum di sektor kehutanan.
Pertemuan tersebut turut dihadiri Menteri Sekretaris Negara, Wakil Panglima TNI, Kepala BIN, serta Sekretaris Kabinet.
BACA JUGA:Program Prioritas Dibahas dalam Retreat Kabinet Merah Putih di Hambalang
BACA JUGA:Satgas SIRI Kejagung Tangkap DPO Korupsi Kejari Jombang di Karawang
Presiden memastikan upaya pemerintah terhadap tindak lanjut program-program strategis berjalan sesuai rencana. Agenda nasional dibahas agar pelaksanaannya dapat terkoordinasi dari tahap perencanaan hingga pelaksanaan di lapangan.(*)
*) Peserta Magang dari Universitas Airlangga