SiIIuuu! CR 7 Ulang Tahun: Kisah Pilu Masa Kecil dan Kilau Prestasi Masa Kini

SiIIuuu! CR 7 Ulang Tahun: Kisah Pilu Masa Kecil dan Kilau Prestasi Masa Kini

Cristiano Ronaldo baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-39-Akun X @Cristiano-

BACA JUGA:Brentford vs Man City 1-3, Hat-trick Phil Foden Bawa The Cityzen Siap Salip Liverpool

Melalui rekomendasi Sir Alex Ferguson, Ronaldo diboyong ke Old Trafford. Di sini lah, awal mula pengalaman Ronaldo dimualai. Bersama Setan Merah (sebutan Manchester United), Ronaldo berhasil mempersembahkan banyak trofi. 

Seperti Liga Champoins 2008 dan tiga trofi Liga Inggris. Melihat permainan apiknya bersama Manchester United, raksasa La Liga Real Madrid, tertarik untuk mendapatkan tanda tangannya. 

Alhasil pada 2009, CR 7 mendarat di Santiag Bernabeu. Bersama Real Madrid, puncak karir Cristiano Ronaldo terjadi.

Sembilan tahun Ronaldo berseragam Los Blancos (sebutan Real Madrid), Ronaldo membawa sederet gelar ke Ibu Kota Spanyol. 

Empat piala "Si Kuping Besar" (sebutan piala Liga Champions), tiga trofi Piala Dunia Antarklub, dua trofi Liga Spanyol, dan beberapa trofi lainnya menjadi persembahan Ronaldo kepada Madridista (sebutan pendukung Real Madrid). 

BACA JUGA:Jersey Al-Nassr Original Tanda Tangan Cristiano Ronaldo Terjual Rp 1,9 Miliar

BACA JUGA:Piala Asia 2023: Iran vs Jepang 2-1, Penalti di Tambahan Waktu Singkirkan Samurai Biru

Setelah mencapai kesuksesan di Negeri Matador (sebutan Spanyol), CR 7 melanjutkan karir di Italia dengan bergabung bersama Juventus di tahun 2018. Tak ada yang berubah bagi CR 7, meski berpindah ke tanah Italia. 

Di sana, dia bisa mendulang kesuksesan Si Nyonya Tua (sebutan Juventus). Dua trofi Liga Italia, satu trofi Piala Italia, dan dua piala Super Italia dibawa Ronaldo ke Allianz Stadium, markas Juventus. 

Setelah itu, Ronaldo memutuskan kembali ke Manchester United pada tahun 2021.

Hanya semusim Ronaldo berseragam Setan Merah, Ronaldo melanjutkan karirnya bersama Al Nassr hingga saat ini. Berikut adalah biodata dan raihan trofi Cristiano Ronaldo. 

BACA JUGA:Frosinone vs Milan 2-3, Rossoneri Pede Kejar Inter dan Juventus

Biodata


Aksi Ronaldo saat membela Al Nassr melawan PSG -Akun X @Cristiano-

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: Transfermarkt