Paus Fransiskus Tiba, Indonesia Tampakkan Kebinekaan

Paus Fransiskus Tiba, Indonesia Tampakkan Kebinekaan

Jemaat dari Papua yang mengenakan hiasan kepala khas saat menyambut kedatangan Paus Fransiskus.-Raka Deni-

Seluruh stadion mendadak sunyi, hanya ada keheningan dan doa yang memenuhi ruang besar itu. Umat mempersiapkan hati mereka, mengikuti misa kudus dengan penuh penghayatan, di tengah atmosfer yang begitu sakral. GBK yang biasanya menjadi tempat hiruk-pikuk pertandingan kini menjadi ruang keheningan, menyatu dalam kebersamaan iman. (Agustinus Fransisco)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: