5 Resep Masakan Ala Culinary Class Wars, Tertarik Ingin Coba?

5 Resep Masakan Ala Culinary Class Wars, Tertarik Ingin Coba?

Culinary Class Wars menjadi kontes masak pertama yang tayang di Netflix. Reality show ini cukup menarik perhatian publik dari berbagai negara. --Netflix

1. Rebus camilan kastanye dengan susu, lalu aduk hingga menjadi bubur

2. Campurkan bubur kastanye dengan krim keju, dan dinginkan di freezer selama 30 menit

3. Setelah itu, campurkan dengan krim kental

4. Untuk membuat dasarnya, campurkan 4 biskuit gandun dengan toffee nut latte dan buat menjadi 3 lapisan dengan campuran krim

5. Parut cokelat yang sedikit beku di atasnya sebagai topping

6. Terakhir, sangrai granola dan taburkan di atas hidangan untuk mendapatkan tekstur yang renyah

BACA JUGA: Resep Legitnya Gethuk Pisang Khas Kediri yang Cocok Jadi Oleh-oleh

BACA JUGA: Persiapan Lebaran, Ini 3 Resep Opor Ayam yang Enak dan Mudah Dibuat di Rumah

3. Roasted Garlic Ramen - Chef Ahn Sung Jae

Pecinta ramen dihebohkan dengan resep ramen bawang putih ala Chef Ahn. Perpaduan antara Paik Ramen khas milik Jungwon Paik dan bawang putih membuat rasa tradisionalnya semakin kuat

Bahan-bahan:

- Mie ramyeon

- 2 kepala bawang putih

- Minyak zaitun

- Garam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: