5 Peraih Adhi Makayasa Ini Dipanggil Prabowo, Siap Bergabung di Kabinet 2024-2029?

5 Peraih Adhi Makayasa Ini Dipanggil Prabowo, Siap Bergabung di Kabinet 2024-2029?

Dari kiri-kanan: Tito Karnavian, Donny Ermawan Taufanto, Muhammad Iftitah Sulaiman Suryanagara, Muhammad Herindra, dan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).--

Yang terakhir, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), yang saat ini menjabat sebagai Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR) atau Kepala Pertahanan Nasional (BPN).

AHY merupakan lulusan terbaik Akmil 2000. AHY menyelesaikan pendidikan Akmil dengan meraih dua penghargaan bergengsi.

Ia dinobatkan sebagai Lulusan Terbaik (Adhi Makayasa) dan Tri Sakti Wiratama, prestasi tertinggi dengan penilaian kolektif dari mental, fisik, dan kecerdasan intelektual.

Sebagai tokoh muda dalam dunia politik, AHY sebelumnya dikenal sebagai calon Gubernur DKI Jakarta pada 2017, dan kini memimpin Partai Demokrat sebagai Ketua Umum.

BACA JUGA:KPK Apresiasi Arahan Tegas Prabowo soal Menteri Tak Boleh Cari Duit dari APBN

BACA JUGA:Kabinet Prabowo Rasa Jokowi: Ini Komentar Menteri yang Sudah Dipanggil ke Kertanegara

Kelima peraih Adhi Makayasa ini memiliki latar belakang yang kuat dalam bidang masing-masing. Mereka diharapkan dapat membawa pengalaman dan kepemimpinan mereka untuk memperkuat kabinet Prabowo-Gibran yang akan datang.

Ini merupakan bagian dari rencana besar Prabowo dalam membangun pemerintahan yang tangguh dan kompeten, siap menghadapi tantangan global yang semakin kompleks.

Dengan berbagai latar belakang dan pengalaman yang dimiliki, kelima peraih Adhi Makayasa ini diharapkan dapat memberikan kontribusi besar dalam pemerintahan mendatang, dan menjawab tantangan bangsa dengan tegas dan efektif.

*) Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung, Peserta Magang Harian Disway.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: