Cara Menentukan Waktu dan Jenis Olahraga Terbaik Saat Berpuasa

Cara Menentukan Waktu dan Jenis Olahraga Terbaik Saat Berpuasa

Rekomendasi waktu olahraga terbaik serta jenis olahraga ringan yang membuatmu tetap bugar selama bulan puasa. --freepik.com

Jika ingin berolahraga dengan lebih banyak energi, maka setelah berbuka atau setelah Tarawih adalah waktu yang ideal. Yang lebih penting, selalu dengarkan tubuh. Hindari olahraga yang terlalu berat. Pastikan tubuh tetap terhidrasi dengan baik setelah berolahraga.

Dengan perencanaan yang tepat, puasa dan olahraga bisa berjalan beriringan tanpa mengganggu kesehatan. Melakukan olahraga secara rutin juga dapat menjaga tubuh agar tetap bugar selama puasa. (*)

*) Mahasiswa magang dari prodi Ilmu Komunikasi, Universitas Airlangga.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: