Piala Suhandinata 2024 Gunakan Format Baru, Ini Penjelasan Sistem Relay Point

Kamis 26-09-2024,19:58 WIB
Reporter : Ragil Putri Irmalia
Editor : Retna Christa


Mutiara Ayu Menang, Indonesia Unggul 2-0 atas Filipina di Badminton Asia Junior Championships 2024-PBSI-

"Menurut saya sistem seperti ini semua negara punya peluang untuk menang. Menantang sekali, tapi sangat menarik. Ibaratnya bermain estafet dan poinnya bisa kejar-kejaran terus," kata Mutiara.

BACA JUGA:China Open 2024: Jonatan Christie vs Weng Hong Yang, Simak Rekor Head-to-Head dan Peluangnya

BACA JUGA:China Open 2024: Hebat! Fikri/Daniel Tekuk Unggulan Pertama Tuan Rumah

Berikut penjelasan lengkap aturan main relay point Piala Suhandinata 2024:

1. Satu pertandingan terdiri dari 10 partai. Masing-masing dua partai untuk setiap sektor

2. Satu partai memperebutkan 11 poin dan berlaku kelipatan. Contoh: Partai 1 berakhir dengan 11-9, Partai 2 dimulai dari 11-9 hingga 22 poin, dst

3. Interval setelah poin ke-6 (6, 17, 28, dst)

4. Lawan yang tidak mendapatkan poin 5 di setiap partai, maka partai berikutnya otomatis memulai poin dari 5 atau kelipatannya 

5. Tim pemenang adalah tim yang mencapai poin 110 pada partai ke-10.

6. Tidak ada poin setting


AYO rebut lagi! Tim beregu campuran junior Indonesia tantang Tiongkok di final Piala Suhandinata 2023. Foto: Alwi Farhan.-PP PBSI-

BACA JUGA:Hongkong Open 2024: Leo/Bagas Makin Percaya Diri Setelah Juara

BACA JUGA:Hongkong Open 2024: Jonatan Christie Lebih Bersemangat Setelah Jadi Ayah

7. Satu pemain bisa bermain rangkap maksimal empat pertandingan

8. Pemain yang bermain rangkap berurutan tidak diberikan waktu tambahan istirahat

Kategori :