Potensi Hilirisasi Komoditas Kopi di Indonesia: Bumi Boga Laksmi Siap Berkontribusi

Potensi Hilirisasi Komoditas Kopi di Indonesia: Bumi Boga Laksmi Siap Berkontribusi

KOMODITAS Kopi di Indonesia: Bumi Boga Laksmi Siap Berkontribusi.-Bumi Boga Laksmi-

Lebih lanjut, berdasar data Kementerian Pertanian (Kementan), nilai ekspor kopi Indonesia tahun 2022 mencapai Rp 16,44 triliun. Ekspor itu meningkat 30 persen bila dibandingkan dengan tahun sebelumnya dan ditargetkan meningkat hingga tiga kali lipat tahun 2024. 

Selain naik dari jumlah nominal, ekspor kopi Indonesia mengalami peningkatan dari sisi volume hingga mencapai 256.000 ton. Jumlah tersebut meningkat sekitar 16,60 persen.

Menyadari potensi itu, dengan kemampuan dan sumber daya yang dimiliki, Bumi Boga Laksmi optimistis untuk mendukung realisasi tidak hanya program hilirisasi kopi, tapi juga ekspansi dukungan untuk mendukung peningkatan kegiatan ekspor kopi. 

BACA JUGA:Gak Perlu Minum Kopi, Hirup Aromanya Aja Sudah Meningkatkan Fokus dan Memori!

BACA JUGA:Mengapa Ada Orang yang Suka Kopi Hitam dan Dark Chocolate Meski Pahit?

”Komitmen kami tidak hanya terbatas pada pangsa pasar lokal, tapi juga kami berambisi untuk memperluas cakupan pasar kami hingga ke mancanegara,” jelas Derby.

”Dengan kualitas kopi unggulan dan dedikasi kami dalam mempertahankan integritas produk, kami yakin dapat menjadi mitra yang dapat diandalkan dan berdaya saing bagi pasar kopi global,” lanjutnya. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: