Gebrakan Khofifah: Trayek Bus Trans Jatim Lewat Wisata Batu, Pacet dan Cangar Cuma Rp 20 Ribu

Gebrakan Khofifah: Trayek Bus Trans Jatim Lewat Wisata Batu, Pacet dan Cangar Cuma Rp 20 Ribu

Halte Trans Jatim di kawasan Bungurasih, Sidoarjo.-Cyntia Dara Fitriani - Harian Disway-

BACA JUGA:Fernando Valente Bawa Gerbong Pelatih untuk Arema FC, Rombak Total Singo Edan

Sejauh ini, Trans Jatim berhasil mengalihkan sebanyak 105 ribu pengguna motor ke bus. Load factor Trans Jatim koridor I mencapai 130 persen. Sedangkan koridor II masih 40-50 persen. 

Nyono pun sedang mematangkan rencana untuk mengurangi subsidi pada koridor I. Sehingga bisa membuka koridor-koridor lainnya.

"Nah ini yang akan saya sosialisasikan. Agar penghematan subsidi ini bisa digunakan untuk membangun koridor yang lain," tandasnya. (Mohamad Nur Khotib)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: