Ada 5 Dongeng Legenda yang Bisa Dipakai Para Bunda untuk Kenalkan Nusantara pada Anak

Ada 5 Dongeng Legenda yang Bisa Dipakai Para Bunda untuk Kenalkan Nusantara pada Anak

Ada banyak cerita menarik yang dapat bunda ceritakan untuk si kecil sebagai pengantar tidur, salah satunya cerita anak Nusantara yang berasal dari berbagai daerah di Indonesia. -iStock-

5. Sangkuriang

Cerita terakhir berasal dari tanah Sunda. Kisah satu ini hampir mirip dengan kisah Malin Kundang. Dikisahkan seorang laki-laki bernama Sangkuriang yang hidup bersama ibunya bernama Dayang Sumbi dan seekor anjing bernama Tumang.
Dikisahkan seorang laki-laki bernama Sangkuriang yang hidup bersama ibunya bernama Dayang Sumbi dan seekor anjing bernama Tumang. --

suatu hari Sagkurian merasa kesal pada Tumang dan membunuhnya. Kemudian ia mengambil hati Tumang dan memberikannya kepada Dayang Sumbi untuk dimasak.

Ketika sadar anjing kesayangannya dibunuh oleh anaknya sendiri, Dayang Sumbi sangat marah dan mengusir Sangkuriang. 

Setelah bertahun-tahun berpisah, mereka pun bertemu kembali. Namun, Sangkuriang tidak mengenali Ibunya karena Dayang Sumbi masih terlihat sangat cantik hingga ia berencana menikahi Ibunya sendiri. 

Dayang Sumbi yang tahu bahwa Sangkuriang adalah anaknya memberikan syarat padanya. Namun, Dayang Sumbi berusaha untuk menggagalkan tantangan yang ia berikan.

Karena merasa tertipu Sangkuriang merasa marah menendang perahu besar hingga melayang dan terjatuh telungkung menjadi sebuah gunung yang saat ini dikenal dengan sebutan Gunung Tangkuban Perahu.

BACA JUGA: Berani Nonton? Ini Rekomendasi 5 Film Horor yang Cocok Buat Menemani Malam Halloween

Itulah tadi rekomendasi dongeng Nusantara untuk si kecil, yuk Bunda perdekat diri dengan anak melalui dongen interkatif. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber