Bipolar Disorder Sering Disalahartikan, Ini Penjelasan Beserta Gejala dan Cara Menanganinya

Bipolar Disorder Sering Disalahartikan, Ini Penjelasan Beserta Gejala dan Cara Menanganinya

BIPOLAR disorder sering disalahartikan, ini penjelasan beserta gejala dan cara menanganinya.-Vector Stock-

Jika kamu merasakan gejala bipolar disorder, segera periksakan dirimu ke psikolog atau psikiater untuk mendapatkan diagnosa yang pasti. Perawatan gangguan mental yang satu ini perlu dilakukan secara berkala guna mencegah dampak yang lebih serius, seperti semakin parahnya gejala yang dirasakan.

Penggunaan obat untuk mengatasi permasalahan ini juga bisa dilakukan agar dapat sembuh lebih cepat. Akan lebih baik untuk menghindari penggunaan zat yang dapat memicu fase mania dan depresi (kafein, alkohol, kokain, ekstasi, dan amfetamin) ketika sedang menjalani perawatan.

Nah, itulah penjelasan, gejala, level, dan cara menangani bipolar disorder. Jika kamu merasa sudah mengalami gejala di atas, segera periksakan ke dokter, ya! (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber