5 Film Ini Wajib Tonton untuk Membuktikan Akting Ma Dong Seok yang Oke sebagai Bintang Laga

5 Film Ini Wajib Tonton untuk Membuktikan Akting Ma Dong Seok yang Oke sebagai Bintang Laga

Jika ingin membuktikan bagaimana akting Ma Dong Seok, ada lima rekomendasi filmnya yang bisa Anda tonton. --Instagram

Di sisi lain, detektif Jung Tae Seok (Kim Moo Yeol) memeriksa TKP tabrak lari yang menyebabkan kematian seorang pria. Namun, Jung Tae Seok merasa ada yang janggal dengan insiden ini.

BACA JUGA: Tayang Besok! Ini Sinopsis Lengkap A Killer Paradox yang Dibintangi Choi Woo Shik dan Son Suk Ku

Dia mencurigai keterlibatan pembunuh berantai. Ketika dia mencoba melaporkan terkait kecurigaannya, atasannya tidak percaya. Akhirnya Jung Tae Seok memutuskan bekerja sama dengan Jang Dong Soo menangkap pelaku pembunuhan berantai itu.

5. Unstoppable


Simak lima rekomendasi film Ma Dong Seok salah satunya Unstoppable. Film terkenal Korea Selatan ini menceritakan perjalanan seorang suami bernama Dong Cheol dalam menyelamatkan istrinya yang diculik. --Instagram

Unstoppable merupakan salah satu film terkenal Korea Selatan yang menceritakan perjalanan seorang suami bernama Dong Cheol dalam menyelamatkan istrinya yang diculik.

BACA JUGA: Dalam Film Argylle, Dua Lipa Jadi Mata-Mata bersama Henry Cavill, Ini Sinopsisnya

Dong Cheol yang diperankan Ma Dong Seok merupakan pebisnis yang menjalankan usaha makanan laut. Namun, usaha yang ia jalani mulai bangkrut.

Sebelum menjalankan bisnis, Dong Cheol adalah gangster yang terkenal kejam pada masanya. Tapi demi istrinya dia rela pensiun dari dunia keji tersebut.

Suatu hari ketika Dong Chul pulang, dia tak melihat istrinya di rumah. Bahkan rumahnya terlihat sangat berantakan. Ternyata penjahat Gi Tae menculik Ji Soo (Song Ji Hyo), istri Dong Chul. Ia meminta uang tebusan yang sangat besar. Tak terima dengan hal itu, Dong Chul memutuskan untuk menyelamatkan Ji Soo dari Gi Tae. 

Nah, itu tadi lima rekomendasi film Ma Dong Seok yang bisa ditonton. Menurut Anda, mana yang paling menarik? (Icha Afrisca Putri Mahariya)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: