Ning Lia Gagal Jadi Calon Wali Kota Surabaya Jalur Independen, Mengaku Diintimidasi Sebelum Daftar ke KPU

Ning Lia Gagal Jadi Calon Wali Kota Surabaya Jalur Independen, Mengaku Diintimidasi Sebelum Daftar ke KPU

Asrilia Kurniati bakal calon wali kota Surabaya 2024-2029 jalur independen memberikan keterangan, Selasa, 14 Mei 2024.-M Sahirol Layeli -Harian Disway

"Jadi untuk apa saya memasukkan data KPT pendukung saya. Lebih baik disimpan saya, dikeep saya daripada dikasih ke paslon lain nantinya," ujarnya. 

Lebih lanjut, Asrilia menyayangkan proses pendaftaran bakal calon wali kota Surabaya jalur independen terkesan dipersulit.

Padahal setiap warga Indonesia memiliki hak sama. Kondisi ini berbeda dengan pendaftar bakal pasangan calon yang diusung oleh partai. Lebih dimudahkan.

Misalnya saja, entry data pada sistem Silon yang masih tidak stabil. Dalam waktu empat hari, bakal calon diminta upload dan itu sangat mustahil dilakukan dengan kondisi sistem tidak stabil sementara puluhan ribu data harus terupload. Belum lagi masalah verifikasi dan segala macamnya.

BACA JUGA:Baru Tiga Hari Dibuka, Pendaftar PPK Pilkada di KPU Surabaya Tembus 500 Orang

"Apakah saya akan lolos? Gak mungkin," imbuhnya.(Wulan Yanuarwati)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: