Rekap Euro 2024: Jerman dan Spanyol Puncak Klasemen Sementara Grup A dan B

Rekap Euro 2024: Jerman dan Spanyol Puncak Klasemen Sementara Grup A dan B

Para pemain Italia merayakan kemenangan atas Albania. Laga Italia vs Albania di Grup B Euro 2024 itu berakhir dengan skor 2-1.--

Gli Azzuri tak menyangka bahwa mereka akan kebobolan secepat itu. Tapi, mental sang juara bertahan tak perlu ditanyakan.

Skuad asuhan Luciano Spalletti itu bisa langsung membalikkan keadaan 2-1, saat laga memasuki menit ke-16. Duo pemain Inter Milan, Alessandro Bastoni dan Nicolo Barella berhasil mencetak gol untuk Gli Azzuri. 

Kedudukan pun berbalik 2-1 untuk Italia. Skor tersebut tak berubah hingga pertandingan usai. Italia sukses mengamankan tiga poin di laga perdana Euro mereka. 

BACA JUGA:Spanyol Hajar Kroasia 3-0, Luis de la Fuente Buktikan Menang Tidak Harus dengan Tiki Taka

Berikut Rekap Empat Pertandingan Awal Euro 2024: 

- Sabtu, 15 Juni 2024

Jerman 5 - 1 Skotlandia

Hongaria 1 - 3 Swiss

Spanyol 3 - 0 Kroasia

- Minggu, 16 Juni 2024

Italia 2 - 1 Albania

(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: