Profil 7 Pemain Film Novocaine, Jack Quaid Bawakan Peran Superunik

Profil 7 pemain film Novocaine, Jack Quaid bawakan peran superunik.-Paramount Pictures-
Dengan segala kelebihannya, penyutradaraan yang bagus, deretan aktor berbakat, serta jalinan cerita yang menjanjikan, Novocaine bisa menjadi opsi tontonan yang lebih fun dan ringan setelah masa-masa Oscar yang berat.
Film ini bukan hanya sebuah action-comedy biasa, melainkan sebuah perjalanan emosional kehidupan seorang pria introver dengan kondisi unik yang memacu rasa penasaran penonton. (*)
*) Mahasiswa Magang dari Prodi Ilmu Komunikasi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber