5 Calon Pengganti Patrick Kluivert di Timnas Indonesia, Erik ten Hag Masuk Bursa

5 Calon Pengganti Patrick Kluivert di Timnas Indonesia, Erik ten Hag Masuk Bursa

Erik Ten Hag dan staf nya berfoto bersama saat menangi piala Carabao di musim debut kepelatihannya pada liga Premier Inggris musim 2022-2023--Twitter utdreport @utdreport

BACA JUGA:Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia vs Irak: Laga Krusial Tim Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Cocu pernah menangani PSV Eindhoven dan membawa klub tersebut meraih tiga gelar Eredivisie. Yakni pada musim 2014/2015, 2015/2016, dan 2017/2018.

Dengan gaya kepelatihan yang fokus pada pengembangan teknik dan mental pemain, Cocu dianggap bisa melanjutkan program jangka panjang Timnas Indonesia dalam membangun fondasi sepak bola modern.

3. Erik ten Hag


Potret Erik Ten Hag setelah berhasil memenangkan Carabao Cup bersama Manchester United di musim 2022/2023-X-@FabrizioRomano

Nama Erik ten Hag turut masuk radar. Mantan pelatih Manchester United dan Ajax Amsterdam ini dikenal sebagai sosok yang disiplin, detail, dan memiliki pendekatan taktik modern.

Dengan reputasi besar di Eropa, Ten Hag dianggap mampu meningkatkan kualitas permainan Indonesia secara signifikan. Meskipun belakangan di Manchester United ia sering jadi bahan tertawaan.

Sebenarnya, ia adalah  pelatih yang telaten mengembangkan talenta muda. Beberapa pemain muda hasil didikannya antara lain Matthijs de Ligt, Frenkie de Jong, dan Kobbie Mainoo.

BACA JUGA:Prediksi Skor dan Line Up Timnas Indonesia vs Irak: Aymen Hussein Cedera, Calvin Verdonk Siap Tampil

BACA JUGA:Kalah Tipis di Jeddah, Timnas Indonesia Masih Punya Harapan Lawan Irak

4. Bernardo Tavares


Bernardo Tavares bersyukur mendapat satu poin setelah menahan seri Persebaya 1-1, 23 Oktober 2024-Boy Slamet-Harian Disway

Dari jajaran pelatih asing yang sudah mengenal sepak bola Indonesia, Bernardo Tavares menjadi kandidat kuat. Pelatih asal Portugal itu sukses membawa PSM Makassar menjuarai Liga 1.

Maka, ia dianggap memiliki pemahaman mendalam terhadap karakter pemain lokal. Keunggulan lain Tavares ada pada kemampuannya membangun tim solid dengan sumber daya terbatas serta pendekatan personal yang dekat dengan pemain. 

Sosoknya dianggap paling realistis jika PSSI menginginkan pelatih yang sudah beradaptasi dengan atmosfer sepak bola nasional. Namun, apakah kualitasnya cukup untuk membawa Indonesia bertahan di level yang sudah dicapai Shin Tae Yong? 


Mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae Yong, menepis rumor yang menyebut dirinya akan kembali menukangi skuad Garuda usai kegagalan di kualifikasi Piala Dunia 2026-Tangkapan Layar instagram@shintaeyong7777-

5. Shin Tae-yong

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber