5 Tool AI Ini Bantu Menulis Jadi Lebih Cepat, Cocok Buat Copywriter dan Content Creator

5 Tool AI Ini Bantu Menulis Jadi Lebih Cepat, Cocok Buat Copywriter dan Content Creator

Ini nih 5 tool AI bantu menulis jadi lebih cepat dan mudah. -StockSnap-Pixabay


Wordtune, salah satu tool AI yang dapat bantu menulis jadi lebih cepat dan mudah. -Wordtune-

Wordtune  dapat membantu penulis dalam meningkatkan kualitas tulisannya dengan memberikan rekomendasi kata-kata yang lebih tepat, memperbaiki tata bahasa, serta meningkatkan struktur tulisan.

Selain itu, Wordtune juga dapat membantu penulis dalam memperbaiki gaya dan nada penulisan mereka.

Salah satu kelebihan Wordtune adalah penggunaan setidaknya lima sumber sebelum menghasilkan tulisan yang baru sehingga tulisan tersebut dapat dipercaya.

BACA JUGA: Dosen Artificial Intelligence

Tool AI ini mengklaim bahwa penggunaan Wordtune dalam pekerjaan seorang penulis dapat meningkatkan produktivitasnya sebanyak 97%.

Dalam pekerjaan copywriting, Wordtune dapat menghemat waktu hingga 70%. Tool AI ini juga dapat mempercepat seluruh proses penulisan sebesar 15%.

Dalam pekerjaan penelitian, Wordtune juga dapat mempercepat prosesnya sebesar 25%. Tool ini dapat membedakan artikel mana yang berguna untuk dibaca secara lengkap, dan artikel mana yang tidak relevan.

BACA JUGA: Ribuan Pekerja IBM akan Diganti Robot Artificial Intelligence

BACA JUGA: Memahami Kecanggihan Artificial Intelligence (AI) yang Menggerus Lapangan Pekerjaan

3. WriterBuddy


WriterBuddy, salah satu tool AI yang dapat bantu menulis jadi lebih cepat dan mudah. -WriterBuddy-

WriterBuddy merupakan tool AI terdepan yang mendukung copywriter, blogger, pemasar, pengelola media sosial, dan pengusaha dalam menciptakan konten unggulan untuk berbagai platform seperti situs web, blog, media sosial, email, dan lainnya.

Dengan tool AI yang canggih ini, proses penciptaan konten terbaik dapat dilakukan dengan cepat dan lancar. Melalui WriterBuddy, penulis dapat meningkatkan produktivitas penulisan mereka tanpa mengorbankan kualitasnya.

Keunggulan utama dari WriterBuddy adalah kemampuannya dalam menghasilkan konten secara cepat, mudah, dan berkelas dalam hitungan menit. Sehingga meninkatkan produktivitas hingga 10 kali lipat dibandingkan dengan metode manual.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber