Gali Potensi Diri di TEDx Universitas Airlangga, Dari Public Speaking Hingga Strategi Menang Melawan AI
Gali wawasan dalam TEDx Universitas Airlangga di Marvell City Surabaya. Afrizal Naufal Ghani, sosok kreatif yang jadi pembicara dalam TEDx Unair 2023.-Guruh DN-
BACA JUGA: 7 Tool AI Gratis Bantuin Pekerjaan Jadi Lebih Mudah Selain ChatGPT
BACA JUGA: 5 Program AI Paling Laris di Indonesia 2023 yang Dapat Membantu Pekerjaan Manusia
Jika AI sudah dilibatkan dalam segala hal, bahkan pembuatan keputusan, di mana posisi manusia berikut nilai moral AI?
"AI bisa memberi solusi. Tapi manusia yang harus mengarahkan AI terkait moralitas. Diberi input yang baik dan benar secara universal. Misalnya, penggunaan AI untuk tunanetra, lingkungan hidup dan sebagainya," terangnya.
Stephen mengakhiri paparannya dengan kalimat yang ditulis oleh AI. AI menyebut bahwa dirinya semacam kanvas. Sedangkan manusia adalah kuasnya. Manusialah yang berkuasa untuk mengarahkan AI, dan memanfaatkan teknologi dengan benar.
Dua narasumber itu mendapat apresiasi riuh dari mereka yang hadir dalam TEDx. Semua yang berbicara dalam ajang itu memberi wawasan yang positif dan bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: