Bau Korban Meninggal Menyengat, Alat Berat Diturunkan Percepat Evakuasi di Ponpes Al Khoziny

Bau Korban Meninggal Menyengat, Alat Berat Diturunkan Percepat Evakuasi di Ponpes Al Khoziny

Tiga Lokasi yang Diperkirakan Lokasi Korban Tertimbun Reruntuhan Ponpes Al Khoziny-Boy Slamet Disway -

Pada Rabu 1 Oktober kemarin, Tim SAR Gabungan telah menemukan tujuh korban dan berhasil dievakuasi sejak pagi hingga malam hari. Tercatat, lima orang ditanyakan selamat dan dua dinyatakan meninggal dunia di lokasi. 

Sementara itu, selain proses evakuasi dengan alat berat. Kemarin tim DVI Polda Jatim mulai melakukan pendataan keluarga korban. Pengumpulan itu untuk mengambil sampel DNA untuk dicocokkan dengan korban. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: