Happy Ten Day! 5 Fakta Menarik Ten NCT yang Berulang Tahun ke-28 Hari Ini

Happy Ten Day! 5 Fakta Menarik Ten NCT yang Berulang Tahun ke-28 Hari Ini

Fakta menarik Ten NCT yang berulang tahun ke-28--Instagram @tenlee_1001

BACA JUGA:Selain Doyoung NCT, Ini 15 Idol K-Pop yang Dikecam karena Mempromosikan Starbucks

2. Jago 5 Bahasa

Ten NCT menguasai 5 bahasa dengan lancar. Yakni Inggris, Jepang, Korea, Mandarin, dan Thailand. Keahlian berbahasa yang dimilikinya memungkinkannya untuk berinteraksi dan berkomunikasi dengan fans dari berbagai negara. Juga berkolaborasi dengan rekan artis internasional tanpa hambatan bahasa.

Kemampuan multibahasa itu memberinya fleksibilitas yang luar biasa dalam menjalani karier di industri hiburan global. Menjadikan Ten sebagai salah satu aset berharga dalam industri musik dan hiburan. Sungguh mengagumkan, bukan?

BACA JUGA:Gila! NCT Wish Bakal Debut dalam SMTown di Tokyo Dome pada Februari 2024, Catat Tanggalnya!

3. Multitalenta


HAPPY Ten Day! 5 fakta menarik Ten NCT yang berulang tahun ke-28 hari ini.-SM Entertainment -

Tidak hanya sebagai seorang musisi dan penari berbakat, Ten juga memiliki bakat yang mengagumkan dalam dunia seni. Saat WayV melakukan debutnya pada tahun 2019, Ten memberikan kontribusi besar dengan merancang logo untuk seri Rainbow V milik WayV.

Tidak hanya itu, dia juga terlibat dalam proses desain merchandise resmi WayV. Kolaborasi yang dilakukannya dengan Represent menghasilkan koleksi suvenir yang sangat diminati oleh penggemar. Laku keras.

Selain itu, Ten juga merancang desain tato yang unik untuk penggemarnya. Menunjukkan bahwa bakatnya dalam seni tidak terbatas hanya pada satu bidang saja. Cool banget, ya!

BACA JUGA:Fixed! NCT WISH Gantikan NCT New Team, Intip Teaser Debutnya

Tidak hanya mahir dalam rap dan tarian, Ten juga memiliki keahlian bermain alat musik. Ten sangat mahir memainkan piano dan gitar.

Bakat musiknya yang mencengangkan tidak hanya terlihat dari kemampuannya dalam menyanyikan lagu-lagu, tetapi juga dalam kemahirannya memainkan instrumen-instrumen tersebut.

Bukan rahasia lagi bahwa Ten menunjukkan minat besar dalam bidang seni sejak masa sekolahnya. Ia selalu menyukai pelajaran seni, dan semangat itu terus membakar dalam dirinya, membawanya menjadi seorang seniman yang lengkap dan berbakat.

BACA JUGA:Update! Ini Profil 6 Member NCT Wish Setelah Jungmin Out

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber